Serapan Anggaran Tertinggi Tahun 2022 Kategori Kecamatan
Mengawali tahun 2023 Kecamatan Cepu menerima penghargaan atas Serapan Anggaran Tertinggi Tahun 2022 Kategori Kecamatan dari Bapak Bupati Blora.
Capaian penyerapan anggaran menggambarkan komitmen satuan kerja dalam melaksanakan dan mempertanggungjawabkan setiap kegiatan yang telah direncanakan.
Semoga menjadi motivasi untuk berkinerja lebih baik lagi dengan budaya kerja Cepu "Rahayu"
#SesarenganmBangunBlora
#CepuRahayu
#RamahAmanHarmonisAdaptifYakinUnggul