Pertemuan Rutin dan Halal Bi Halal Anggota PWRI
Sabtu, 20 Mei 2023
Camat Cepu, Bp. Budiman, S.STP, M.M menghadiri acara pertemuan rutin dan halal bihalal anggota PWRI, Wredatama & Kerta Kecamatan Cepu bertempat di gedung RW lingkungan Megal Kelurahan Balun Kecamatan Cepu
#SesarenganmBangunBlora
#CepuRahayu
#RamahAmanHarmonisAdaptifYakinUnggul